Lapor Kekayaan ke KPK, Irjen Putut Tambah Tanah dan Mobil |
kapolda metro jaya irjen pol putut eko bayuseno melaporkan harta kekayaannya ke kpk. putut mengaku, dirinya mengalami banyak penambahan harta sejak 2002 lalu."ada dong, ada penambahan. banyak dong, ada tanah, mobil segala," kata putut di kpk, jl rasuna said, kuningan, jakarta, kamis (24/7/2013).putut mengaku terakhir melapor kekayaan pada 2002 ketika menjadi kapolres jember. harta putut saat itu sebesar rp 482 juta."tadi verifikasi lancar, semuanya sudah memenuhi. kami sudah memenuhi panggilan dan diklarifikasi dan sudah tidak ada masalah," jelasnya.putut tak tahu berapa total hartanya sekarang. putut melapor lhkpn ke kpk terkait proses seleksi calon kapolri. putut disebut sebagai salah satu calon potensial.sejumlah bahan tak layak konsumsi diduga masih diperdagangkan. bppom hari ini melakukan sidak ke sejumlah pasar di jakarta. apa temuan mereka? saksikan liputannya di reportase sore pukul 15.00 wib hanya di trans tv (ndr/ndr)
sumber: www[dot]detik[dot]com
0 comments:
Post a Comment